contoh tugas manajemen

1.       Segera diadakan rapat kelompok dan diskusikan siapa yang dipercaya menjadi Direktur atau Manajer Usaha.
2.       Setelah, terbentuk Direktur atau Manajer, ikuti langkah-langkah sebagai berikut :

JABATAN
TUGAS
DIREKTUR
1.     Buat Job Discription Direktur
2.     Pimpin Rapat 1, untuk menentukan :
a.     Jenis Usaha
b.     Nama Usaha
c.     Produk-produk Usaha
d.     Tentukan Divisi apa saja yang anda butuhkan
3.     Tunjuk kawan-kawan di bawah Direktur sebagai Manajer Divisi.
4.     Pimpin Rapat 2, untuk menentukan :
a.     Pengumpulan Job Disc Manajer Divisi
b.     Koreksi dan sesuaikan Job Disc Manajer Divisi dg Produk Usaha
c.     Buat Struktur Organisasi
d.     Tentukan Target Usaha
5.     Pimpin Rapat 3, untuk menentukan :
a.     VISI dan MISI
b.     SWOT Analysis
c.     Rencana Kerja Jangka Pendek ( 6 Bulan )
6.     Konsultasikan, seluruh hasil kerja TIM.
7.     Buat dalam bentuk Power Point, al :
a.     Jenis Usaha
b.     Nama Usaha
c.     Produk-produk Usaha
d.     Struktur Organisasi
e.     Target Usaha
f.       VISI dan MISI
g.     SWOT Analysis
h.     Rencana Kerja Jangka Pendek ( 6 Bulan )

MANAJER
1.     Ikuti Setiap Rapat yg diadakan Direktur
2.     Jadilah peserta Rapat yang aktif dan proaktif untuk memajukan Usaha.
3.     Bila anda ditunjuk Direktur sebagai Manajer Divisi segera siapkan :
4.     Job Discription anda sebagai Manajer Divisi
5.     Buat kegiatan-kegiatan apa untuk mencapai target Usaha sesuai kapasitas anda sebagai Manajer Divisi.



Investor


0 Response to "contoh tugas manajemen"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel